Cara Mengosongkan Ruang Penyimpanan Tanpa Menghapus Aplikasi

cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi

Pada kesempatan kali ini saya akan memberikan sebuah tips atau cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi di Hp iphone maupun android.

Sering gagal download aplikasi dari playstore gara-gara memori internal kamu penuh dan mendapatkan pesan “Tidak Cukup Ruang Pada Perangkat”.

Apa penyebabnya? kemungkinan besar kamu terlalu banyak mendownload file dan jarang membersihkan file cache hp smartphone.

Lalu bagaimana cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi, simak saja penjelasan yang ada dibawah sini.

Sebelum ke bagian cara membersihkannya, ada baiknya kamu harus tahu dulu penyebab ruang penyimpanan penuh.

Penyebab Ruang Penyimpanan Android Tidak Cukup

cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi

Ada beberapa penyebab memori internal atau ruang penyimpanan hp smartphone android cepat penuh.

  • File cache yang menumpuk dan jarang dibersihkan
  • Tidak membersihkan cache aplikasi
  • Penggunaan aplikasi yang berlebihan
  • Auto save foto dan video dari aplikasi chat dan media social seperti WA
  • Duplikat foto dan video dari kamera hp
  • Tidak memakai slot micro sd card / memory card tambahan

Jika kamu pernah melakukan seperti yang diatas, wajar saja memori hp kamu penuh yang menyebabkan tidak bisa download dan install aplikasi lagi.

Baca Juga : “Aplikasi Kompres Video

Cara Mengosongkan Ruang Penyimpanan Tanpa Menghapus Aplikasi

Sebelumnya cara ini bisa kamu lakukan di hp iphone atau android ya seperti hp samsung, oppo, vivo, xiaomi dan lain sebagainya.

Untuk mengosongkan ruang penyimpanan atau memori internal yang penuh ataupun tidak cukup tanpa aplikasi, kamu perlu melakukan beberpa hal seperti berikut ini.

1. Hapus File Cache Hp Android

Cara yang pertama adalah dengan menghapus cache, yap kamu perlu membersihkan samua cache pada sistem android kamu baik itu dari browsing maupun penggunaan aplikasi.

Untuk mengatasinya, kamu bisa gunakan aplikasi clean master atau aplikasi sebagainya. Berikut caranya :

  • Buka menu “Pengaturan”
  • Pilih “Manajemen Aplikasi > Semua“.
  • Cari “Nama Aplikasi” kemudian tap “Hapus Cache”.

2. Hapus Data Aplikasi Offline

cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi

Aplikasi offiline adalah aplikasi yang menyediakan konten sepeti gambar, video, artikel atau musik yang bisa diputar secara offline.

Contoh aplikasi offline yaitu youtube offline. Cara menghapus video offline dari aplikasi youtube :

  • Buka aplikasi “YouTube” dan buka “Profil Kamu” di sebelah kanan.
  • Setelah itu buka “Pengaturan -> Unduhan -> Hapus Unduhan“.
  • Atau menu “Library (Perpustakaan)” pada pojok kanan bawah.
  • Klik menu “Unduhan” maka akan terlihat daftar video offline kamu.
  • Tap “Icon Tiga Titik” pada video
  • Pilih menu “Hapus dari Unduhan” lakukan satu persatu pada setiap video

3. Cara Mengosongkan Ruang Penyimpanan Tanpa Menghapus Aplikasi Via SD Card

Untuk menghemat ruang penyimpanan pindahkan saja beberapa aplikasi ke Micro SD atau Memori Eksternal.

Berikut cara memindahkan aplikasi ke memori SD card:

  • Pertama buka menu “Setting“.
  • Lalu pilih “Setelan Tambahan -> Manajemen Aplikasi -> Di Install“.
  • Setelah itu buka “Nama Aplikasi” dan tap “Pindahkan ke SD Card”.

4. Atur Ruang Penyimpanan Hasil Kamera

cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi

Hasil foto yang dihasilkan kamera smartphone bisa mencapai 5 MB, kalau dibiarkan begini terus nanti memori internal hp kamu akan cepat penuh.

Untuk mengatasi masalah ini cukup lakukan setelan kamera seperti berikut ini:

  • Buka kamera hp kamu
  • Cari dan tap “Ikon Gear”
  • Kemudian cari menu “Lokasi Penyimpanan -> SD Card“.
  • Selesai.

5. Cara Mengosongkan Ruang Penyimpanan Tanpa Menghapus Aplikasi Dengan Hapus Pesan

Aslinya cara ini tidak begitu berpengaruh terhadap ruang penyimpan, setidaknya langkah ini bisa sedikit membantu meringankan memori internal hp smartphone kamu. Berikut caranya:

  1. Silahkan hapus seluruh “Pesan SMS” yang ada pada smartphone.
  2. Bersihkan “Inbox” atau “Pesan” yang terdapat pada aplikasi WA, LINE, Facebook dan lainnya.

6. Hapus Aplikasi Yang Tidak Diperlukan

cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi

Aplikasi game biasanya paling banyak memakan memori internal. Jika aplikasi ini sudah tidak kamu dibutuhkan lagi sangat sebaiknya segera dihapus.

Intinya segera hapus aplikasi yang tidak kamu butuhkan dalam waktu dekat.

Cara menghapus aplikasi dari hp smartphone android

  • Buka menu “Pengaturan“.
  • Lalu pilih “Setelan > Manajemen Aplikasi“.
  • Kemudian cara “Nama Aplikasi Yang Mau Dihapus“.
  • Setelah itu tap “Hapus Instalasi”.

7. Mematikan Auto Download pada Aplikasi Whatsapp

Siapa yang tidak menyangka bahwa WA juga merupakan salah satu penyebab penuhnya ruang penyimpanan.

Karena apa? Mungkin saja kamu mengaktifkan fitur auto download, jadi kalau ada orang atau grup mengirim media akan otomatis terdownload.

Dan hal tersebut bisa menghabiskan penyimpanan dan kuota tentunya. Berikut cara mematikan auto download di WA:

  • Buka aplikasi WA dan klik ikon titik tiga di pojok kanan atas
  • Pilih setelan, dan klik “penyimpanan dan data”
  • Disana ada bacaan “undquh otomatis media” untuk mematikannya kamu tinggal hapus semua centangnya
  • Selesai

ARTIKEL MENARIK : “Aplikasi Penambah Followers Tik Tok”

Akhir Kata

Demikian artikel diatas tentang cara mengosongkan ruang penyimpanan tanpa menghapus aplikasi pada hp android dan iphone.

Semoga artikel ini membantu kamu yang sering mengeluh memori internal penuh, mungkin salah satu solusinya sudah saya jelaskan diatas. Selamat mencoba dan terimakasih.